Laporan ini menjelaskan hambatan-hambatan yang secara khusus dialami oleh rumah tangga miskin dan rentan di daerah terpencil di Indonesia dalam mengakses manfaat perlindungan sosial, dan memberikan rekomendasi spesifik terkait langkah-langkah kebijakan dan operasional untuk meningkatkan akses serta mengurangi potensi risiko semakin memburuknya pengecualian (exclusion) bagi rumah tangga tersebut.
Voir la suite
Document also available in :
anglais
INFORMATION
-
2024/06/01
-
Rapport
-
191941
-
1
-
2024/06/26
-
Disclosed
-
Inklusi Perlindungan Sosial pada Daerah Terpencil di Indonesia - Mengidentifikasi dan mengatasi kesenjangan dan tantangan